Mempunyai blog dengan traffic pengunjung berjubel setiap harinya mungkin sudah menjadi harapan bagi kita semua,berbagai cara seringkali kita lakukan demi semua itu,tak jauh beda dengan saya, yang bisa dikatakan masih bocah dalam dunia blogger,hehehe,bisa dilihat dari traffic blog SALING BERBAGI yang sepi tak ubahnya kuburan..menyedihkan,hehehe. Alhasil, untuk bisa mendapatkan traffic, berkunjung pada blog sahabat pun saya lakukan, berbekal semangat 45, dengan tekad menjalin silaturahim dan mencari tambahan ilmu ( hehehe,boleh dibilang nyuri ilmu ) dan diakhiri dengan meninggalkan jejak berupa pesan untuk balas berkunjungpun rutin saya lakukan, hehehe, bahasa kerennya ngemis dikit. Nah, bagi sahabat yang tidak mau ribet dengan meniru usaha yang saya lakukan, mendongkrak traffic dengan cara praktis dapat dilakukan dengan melalui Traffic Exchange pilihan, berikut ini adalah beberapa Traffic Exchange pilihan yang bisa sahabat jadikan sarana untuk meningkatkan visitor pada blog sahabat, caranya cukup mudah, KLIK SAJA BANNER yang ada di bawah ini, untuk kemudian sahabat lakukan registrasi/pendaftaran.
Apabila telah selesai, anda tinggal melakukan surf pada traffic exchange yang menjadi pilihan anda, contoh surf pada EasyHits4U bisa dilihat disini. dan sebagai bukti dari hasil jerih payah sahabat melakukan proses registrasi pada Traffic Exchange pilihan diatas, bisa sahabat lihat pada widget counter statistik yang ada pada blog sahabat, atau bisa juga melalui halaman statistik pengunjung pada blogger. Percaya atau tidak ya silahkan dicoba, yang jelas semua itu telah terbukti pada blog sahabat SALING BERBAGI, yakni blog Sigondang Pos yang telah mempublikasi artikel terkait Traffic Exchange sebelumnya, yang kemudian menginspirasi dan menjadikan saya tertarik untuk membuat tulisan serupa. Pada blog Sigondang Pos, bisa sahabat lihat, traffic perharinya mencapai 1000 visitor lebih, mantap kan?selamat mencoba,salam hangat.
No comments:
Post a Comment